BREAKING NEWS

Berita Muhammadiyah

Kabar Persyarikatan

Muhammadiyahku

Friday, June 24, 2016

PELANTIKAN PENGURUS PANTI ASUHAN YATIM MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Panti asuhan yatim putra muhammadiyah yogyakarta, menggelar pelantikan pengurus periode 2016 – 2020.  Dalam pelantikan periode ini, heniy astiyanto sebagai pimpinan panti asuhan putra muhammadiyah yang baru.
Panti asuhan yatim putra muhammadiyah yogyakarta merupakan salah satu panti asuhan yang dimiliki muhammadiyah. Panti asuhan putra muhammadiyah yogyakarta dikelola dibawah pimpinan cabang muhammadiyah mergangsan. Takkurang dari 100 anak yatim berada di panti asuhan ini. Periode 2016 – 2020 heniy astiyanto terpilih sebagai pimpinan yang baru.heniy berkata untuk meningkatkan kualitas anak-anak panti asuhan yatim putra muhammadiyah,pihak panti akan menggandeng sejumlah perguruan tinggi muhammadiyah untuk dapat dijadikan mitra dalam mencapainya . Dia berharap anak anak panti asuhan yatim putra muhammadiyah nantinya dapat menjadi kader kader muhammadiyah yang unggul dan islami.

Pelantikan kali ini dihadiri oleh wakil dari pimpinan daerah muhammadiyah kota yogykarta/ dan dari amal usaha muhammadiyah yang lain.
 
Copyright © 2016 BERITA BERKEMAJUAN
Powered by Journalis Online