BREAKING NEWS

Berita Muhammadiyah

Kabar Persyarikatan

Muhammadiyahku

Tuesday, November 22, 2016

DAHNIL A SIMANJUNTAK : MENAMPILKAN AGAMA ISLAM SEBAGAI SOLUSI BAGI PERMASALAHAN SOSIAL, EKONOMI DAN POLITIK

Sebagai Organisasi Dengan Gerakan Tajdid, Muhammadiyah Dituntut Untuk Melahirkan Tradisi Kebaharuan. Menurut Dahniel Azhar, Tantangan Muhammadiyah Di Abad Ke Dua Ini Adalah Melahirkan Kebaharuan Yang Baru, Yaitu Tetap Menampilkan Agama Sebagai Solusi Bagi Permasalahan Sosial. Muhammadiyah Yang Memiliki Label Tajdid Yaitu Gerakan Pembaharuan Yang Sesuai Dengan Konteks, Memasuki Abad Ke Dua Dituntut Untuk Menghasilkan Kebaharuan Yang Baru. Ditemui Dalam Acara Resepsi Milad Muhammadiyah Ke 104 Di Yogyakarta, Ketua Umum Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah Dahniel Azhar Mengatakan Bahwa Kebaharuan Yang Baru Memasuki Abad Kedua Ini Adalah Tetap Menampilkan Agama Islam Sebagai Solusi Bagi Permasalahan Sosial, Ekonomi Dan Politik.Selanjutnya Dahnil Menambahkan Untuk Menghadirkan Islam Yang Memiliki Semangat Kebaharuan Warga Persyarikatan Harus Mampu Meningkatkan Kompetensi, Merawat Nalar Dan Merawat Akhlak Melalui Pendidikan. Selain Itu Bagian Paling Penting Bagi Pemuda Muhammadiyah Adalah Merawat Integritas.
 
Copyright © 2016 BERITA BERKEMAJUAN
Powered by Journalis Online