Universitas
muhammadiyah sumatera utara , umsu , sepakat meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat di kota medan, hal tersebut tertuang dalam perjanjian
kerjasama mou tentang program keluarga binaan kesehatan (kbk). penandatanganan
tersebut ditandatangani langsung oleh rektor umsu dr agussani, map ,
dengan camat medan denai hendra asmilan, s.ip dan camat medan johor disaksikan seluruh
lurah serta kepala puskesmas di kedua daerah tersebut , berlangsung di gedung
pascasarjana umsu jalan denai medan, rabu (23,11).turut hadir wakil rektor i dr
muhammad arifin gultom , seketaris universitas gunawan. M.th, dekan fakultas
kedokteran umsu dr ade taufiq, s.pog, dan staf pengajar dari fakultas
kedokteran umsu.penandatanganan kerjasama ini merupakan bagian dari implementasi
caturdharma perguruan tinggi terutama bidang pengabdian kepada masyarakat ,
sinergitas umsu selaku lembaga pendidikan dengan camat mewakili
pemerintah sangat strategis untuk meningkatkan taraf hidup dan kesehatan
masyarakat di kota medan,rektor berharap , kbk yang sudah dilaksanakan 3 tahun
oleh mahasiswa fk, dengan terjun langsung ke masyarakat, dapat ditingkatkan
kualitasnya setelah mou ini ditandatangani,camat medan denai hendra asmilan ,
mengapresiasi tingginya perhatian umsu terhadap masyarakat khususnya di
dua kecamatan tersbut , lebih lanjut hendra meangatakan program kbk ini cukup
dirasakan oleh masyarakat dan meningkatkan taraf kesehatan masyarakat, beliau berharap kerjasama ini bisa
dikembangkan dengan fakultas lainnya di umsu dan siap mendukung progam
umsu.
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Post a Comment