BREAKING NEWS

Berita Muhammadiyah

Kabar Persyarikatan

Muhammadiyahku

Sunday, December 4, 2016

BEM PTM SELURUH INDONESIA HARUS SIAP MENJADI AGEN PERUBAHAN PENDIDIKAN

Banyaknya Potret Daerah-Daerah Di Indonesia Yang Masih Mengalami Ketimpangan Dalam Bidang Pendidikan, Membuat Mahasiswa Perguruan Tinggi Muhammadiyah Merasa Khawatir Dan Perlu Menjadi Agen Perubahan Bagi Peningkatan Pendidikan Di Daerah. Dengan Diadakannya Rapat Koordinasi Nasional Bem Perguruan Tinggi Muhammadiyah Seluruh Indonesia, Diharapkan Para Mahasiswa Mampu Menangani Ketimpangan-Ketimpangan Yang Terjadi Di Daerah.Pendidikan Merupakan Salah Satu Penentu Agar Sebuah Negara Dapat Dikatakan Maju Atau Berkembang. Negara Maju, Memiliki Tingkat Pendidikan Yang Tinggi Sehingga Tidak Lagi Terdapat Penduduk Yang Buta Huruf. Namun Pada Kenyatannya, Saat Ini Masih Terdapat Beberapa Daerah Yang Mengalami Ketimpangan Dalam Bidang Pendidikan.Berangkat Dari Keprihatinan Tesebut, Badan Eksekutif Mahasiswa Perguruan Tinggi Muhammadiyah Seluruh Indonesia Hadir Dalam Kegiatan Rapat Koordinasi Nasional Dengan Harapan Para Mahasiswa Mampu Mengaplikasikan Kebijakan Yang Telah Ditetapkan Bersama Untuk Meminimalisir Ketimpangan Pendidikan Yang Terjadi Di Daerah Masing-Masing.
 
Copyright © 2016 BERITA BERKEMAJUAN
Powered by Journalis Online