Gerakan perempuan muda muhammadiyah
(nasyiatul aisyiyah) telah banyak berkiprah untuk mengangkat derajat dan
martabat perempuan diindonesia. Memasuki diusia ke 90 semenjak didirikan,
busyro muqoddas ketua pimpinan pusat muhammadiyah menyampaikan bahwa nasyiatul
aisyiyah merupakan pilar bangsa bukan hanya sebagai pilar di muhammadiyah.
Peran nasyiatul aisyiyah sendiri sebagai pilar bangsa dan pilar muhammadiyah itu
karena nasyiatul aisyiyah memiliki potensi nasional dan memiliki tradisi yang
panjang selama 90 tahun nasyiatul aisyiyah berhasil mencapai puncak puncak
sukses story dibidang kepemimpinan , dan penggiat masyarakat jelasnya. Saat ini
banyak trend korupsi yang sangat menyedihkan yang tidak sedikit kaum wanita
terjebak dalam pilihan pilihan instan untuk berglamoria melalui cara cara yang
korup tambahnya. Oleh karena itu busyro berharap kaum perempuan muda seperti
nasyiatul aisyiyah untuk berkiprah dan
bersinergi serta dapat ikut memegang puncak puncak birokrasi karena memiliki
potensi kepemimpinan supaya wanita tidak terjebak kedalam kekuatan distruktif.
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
Post a Comment